Penjelasan Pengembangan Kurikulum 2013
Penjelasan Pengembangan Kurikulum 2013, Kurikulum 2013 akan
menggantikan kurikulum yang berlaku sebelumnya. Pro dan kontra masih
mewarnai proses rencana penerapan kurikulum 2013 ini. Menurut para ahli
di bidang pengajaran bahwa dalam pengembangan kurikulum 2013 ini lebih
membebaskan murid/siswa untuk memilih bidang studi yang dia sukai, siswa
diberikan kebebasan untuk mempelajari/mengambil bidang mata pelajaran
yang dia senangi seperti pada pembelajaran di kuliahan. Beberapa phttp://www.jatger.net/2012/12/penjelasan-pengembangan-kurikulum-2013.htmlerubahan
di kurikulum 2013 yang cukup mendasar dalam pengembangan kurikulum 2013
adalah cara proses pembelajaran yang selama ini anak/siswa belajar
dengan cara “diberi tahu” oleh guru bergeser kearah siswa “harus berusaha mencari tahu”.
Siswa diajak untuk mengamati, observasi dan kemudian siswa mencoba
untuk mempresentasikan apa yang dia amati tersebut, salh satunya adalah
seperti itu. Hal ini tentunya berdampak sangat serius bagi anak /siswa
yang malas dan tidak mau aktif dalam proses pembelajaran.
Saat ini draft kurikulum terbaru 2013 sedang dalam memasuki masa uji public yang diharapkan banyak masukan dari masyarakat dan para praktisi pendidikan. Di dalam draft pengembangan Kurikulum 2013 terbaru yang disusun oleh Kemendiknas, disana ada beberapa mata pelajaran wajib yang mengalami perubahan penambahan jam mata pelajaran. Jumlah jam pelajaran SMP yang semula 32 jam seminggu menjadi 38 jam dalam seminggu. Seperti Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam semula 4 jam menjadi 5 jam, Bahasa Indonesia menjadi 6 jam. Disamping itu ada juga mata pelajaran yang dihapus dari mata pelajaran wajib yaitu TIK, Olah raga dan Kesehatan serta Seni dan Budaya. Olahraga dan kesehatan yang semula menjadi pelajaran wajib dirubah menjadi pelajaran muatan lokal.
Materi mata pelajaran di kurikulum 2013
bandingkan dengan pelajran dalam Kurikulum 2006 berikut
Pelaksanaan penerapan Kurikulum 2013 SD, SMP, SMA dan SMK akan dimulai awal tahun ajaran 2013/2014, demikian banyak dibertakan diberbagai media.
Saat ini draft kurikulum terbaru 2013 sedang dalam memasuki masa uji public yang diharapkan banyak masukan dari masyarakat dan para praktisi pendidikan. Di dalam draft pengembangan Kurikulum 2013 terbaru yang disusun oleh Kemendiknas, disana ada beberapa mata pelajaran wajib yang mengalami perubahan penambahan jam mata pelajaran. Jumlah jam pelajaran SMP yang semula 32 jam seminggu menjadi 38 jam dalam seminggu. Seperti Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam semula 4 jam menjadi 5 jam, Bahasa Indonesia menjadi 6 jam. Disamping itu ada juga mata pelajaran yang dihapus dari mata pelajaran wajib yaitu TIK, Olah raga dan Kesehatan serta Seni dan Budaya. Olahraga dan kesehatan yang semula menjadi pelajaran wajib dirubah menjadi pelajaran muatan lokal.
Materi mata pelajaran di kurikulum 2013
bandingkan dengan pelajran dalam Kurikulum 2006 berikut
Pelaksanaan penerapan Kurikulum 2013 SD, SMP, SMA dan SMK akan dimulai awal tahun ajaran 2013/2014, demikian banyak dibertakan diberbagai media.
Secara teknis, akan dilakukan
bertahap. Awal pelaksanaan Kurikulum 2013 tersebut diprioritas kepada siswa (kelas,IV - SD), (kelas VII - SMP), dan (kelas
X - SMA-SMK), guru yang mengajar di kelas tersebut akan mendapat pelatihan.
Pengembangan
Kurikulum 2013 dilakukan dalam empat tahap, sebagaimana dikutif dari situs
Kemendiknas http://kurikulum2013.kemdikbud.go.id
yaitu:
1. Tahap
pertama, penyusunan kurikulum di lingkungan internal Kemdikbud dengan melibatkan
sejumlah pakar dari berbagai disiplin ilmu dan praktisi pendidikan.
2. Tahap
kedua, pemaparan desain Kurikulum 2013 di depan Wakil Presiden selaku Ketua
Komite Pendidikan yang telah dilaksanakan pada tanggal 13 Nopember 2012 serta
di depan Komisi X DPR RI pada tanggal 22 Nopember 2012.
3.
Tahap
ketiga, pelaksanaan uji publik guna mendapatkan tanggapan dari berbagai elemen
masyarakat.
4. Tahap
keempat, dilakukan penyempurnaan untuk selanjutnya ditetapkan menjadi Kurikulum
2013.
Pada
Kurikulum 2013 tampak adanya perubahan jumlah jam belajar dan jumlah mata
pelajarn baik pada jenjang SD SMP SMA dan SMK
Kepada
masyarakat diminta untuk dapat turut mengapresiasi memberi masukan-masukan
sehubungan dengan akan dilaksanakannya penerapan Kurikulum 2013 SD, SMP, SMA dan SMK ini.
Komentar